Mohon tunggu...
Novida Balqis Fitria Alfiani
Novida Balqis Fitria Alfiani Mohon Tunggu... Mahasiswa -

Selanjutnya

Tutup

Gaya Hidup Pilihan

Guru Bimbingan Konseling Haruslah Berjasa

3 September 2016   10:38 Diperbarui: 3 September 2016   11:19 113
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

5. Melakukan assessment (penilaian) minat dan bakat siswa

Guru bimbingan konseling telah melaksanakan aktivitas ini di sekolah. Guru bimbingan konseling biasanya memberikan angket mengenai bakat dan minat kepada para siswa. Namun, sejauh yang saya ketahui dari angket yang diisi oleh para siswa tersebuut tidak ada keberlanjutan dari pihak guru bimbingan konseling. Hendaknya, setelah guru mengetahui minat dan bakat siswa, guru mendukung dan memfasilitasi minat dan bakat anak. Tidak hanya meminta siswa untuk mengisi angket saja.

6. Merancang model pembelajaran serta kedisiplinan di sekolah

Merancang model pembelajaran di kelas tidak hanya wali kelas di kelas tersebut. Tetapi, merancang model pembelajaran ini merupakan tugas dan aktivitas guru bimbingan koseling di sekolah. Guru bimbingan konseling hendaknya mengetahui, model pembelajaran apa yang tepat bagi para siswanya. Misalnya, model pembelajaran kelas 1 SMP berbeda dengan model pembelajaran di kelas 2 SMP, maupun kelas 3 SMP.

7. Menjadi penunggu gerbang dan memberikan punishment (hukuman) pada siswa yang telat

Sejauh yang saya ketahui, ketika saya masih di bangku SMP maupun SMA. Guru bimbingan konseling telah melaksanakan aktivitas ini dengan baik. Guru bimbingan konseling biasa menjadi penunggu gerbang dan menghukum siswa yang datang terlambat sebelum masuk ke dalam kelas.

8. Melakukan operasi rokok dan benda terlarang lainnya

Aktivitas guru bimbingan konseling yang satu ini merupakan aktivitas yang paling ditakuti oleh para siswa. Guru bimbingan konseling akan mengadakan penggeledahan barang terlarang seperti handphone, rokok, dan barang terlarang lainnya untuk disita.

9. Bergaul dengan siswa di jam istirahat di pusat siswa berkumpul

Aktivitas yang satu ini, jarang dilakukan oleh para guru bimbingan konseling saat ini. Hendaknya, guru bimbingan konseling bergaul dan berinteraksi dengan para siswa di tempat dimana para siswa berkumpul.

10. Mendata dan merancang kejutan ulang tahun untuk semua siswa di sekolah dan bekerjasama dengan baik

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gaya Hidup Selengkapnya
Lihat Gaya Hidup Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun