Mohon tunggu...
Novianty Purnama
Novianty Purnama Mohon Tunggu... Hoteliers - Noviantypi

Mahasiswa Penerima Beasiswa Prestasi Program Beasiswa Unggulan Kemendikbud Program Studi Diploma 4 Perhotelan di Sekolah Tinggi Pariwisata Trisakti Angkatan 2019

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Pentingkah Hygiene Sanitasi pada Makanan?

19 Maret 2021   04:19 Diperbarui: 19 Maret 2021   04:28 277
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dalam tumbuh kembang bakteri baik melalui peningkatan jumlah maupun penambahan jumlah sel sangat di pengaruhi beberapa faktor seperti ph, suhu temperatur, kandungan garam, sumber nutrisi ,zat kimia dan zat sisa metabolisme, akan tetapi bakteri menguntukan bagi kehidupan manusia sebagai berikut ciri-ciri bakteri dan manfaatnya, dan begitu pula akan dampaknya bakteri yang merugikan kehidupan manusia.

Berikut ciri-ciri bakteri :

  • umumnya tidak berklorofil
  • bentuknya beraneka ragam
  • memiliki ukuran yang kecil rata-rata 1 sampai dengan 5 mikro
  • tidak memiliki membran inti sel/prokariot

Manfaat/kegunaan bakteri :

  • membantu menyuburkan tanah dengan menghasilkan nitrat (organik RENO)
  • pengurai sisa makhluk hidup dengan pembusukan
  • fermentasi dalam pembuatan makanan dan minuman
  • penghasil obat obatan seperti antibiotik
  • membantu dalam pembuatan zat zat kimia dll.

Dampak buruk bakteri bagi kehidupan manusia :

  • menyebabkan penyakit bagi makhluk hidup termasuk manusia (bakteri parasit/patogen)
  • pembusukan makanan yang kita miliki
  • menimbulkan bau yang tidak sedap hasil aktifitas pembusukan

Bakteri tidak memiliki jenis kelamin, mereka berkembang biak dengan membelah diri menjadi 2 bagian dan setiap bagian akan membelah diri menjadi 2 bagian dan terus berlanjut proses ini kan terjadi kurang lebih dalam 20 menit , pertumbuhan bakteri lebih dari 5 jam pada suhu 37c ( suhu tubuh manusia) , cara penyebaran bakteri sebagai berikut :

Bakteri bergerak berpindah pindah dengan cara menempel benda lain -- angin -- gerakan- benda -- binatang -- dan yang paling banyak adalah manusia. Bakteri pun ada dimana mana disekitar kita termasuk dalam tubuh kita akan tetapi bakteri memerlukan 3 hal kondisi penting untuk hidup dan berkembang biak.

*Makanan dan air seperti mahkluk hidup lainnya mereka perlu makanan dan air. Tiap jenis bakteri butuh makanan dan tempat hidup berbeda , bakteri penyebab manusia sakit karena makanan hidup pada tubuh kita ada makanan yang kita makan.

*temperatur adalah suhu nyaman untuk bakteri hidup dan berkembang biak yakni antara 5C s/d 60C

*waktu mereka butuh waktu untuk berkembang biak dengan cara membelah diri..

Berkurangnya kuman /bakteri yang berbahaya di atas perlahan makanan sampai ke titik aman dengan menggunakan panas atau zat kimia yang sesuai.

Pada intinya hygine sanatasi wajib di terapkan di tempat kerja , rumah , pergaulan dan diri sendiri di wajibkan untuk area product seperti dapur bar dll.  

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun