5.Menggunakan produk daur ulang: Membuat produk daur ulang dari sampah rumah tangga, seperti menggunakan kardus bekas sebagai wadah penyimpanan.Â
6.Menutup saluran pembuangan air: Menutup saluran pembuangan air termasuk dalam cara menjaga kebersihan.Â
Mengikuti kerja bakti: Kerja bakti dapat dilakukan dengan tetangga sekitar untuk menjaga lingkungan agar tetap bersih.Â
7.Memilih produk ramah lingkungan: Memilih produk ramah lingkungan dapat mendorong produsen untuk menghasilkan produk dengan dampak lingkungan yang lebih baik.Â
8.Mengolah tanah dengan baik: Tanah harus dijaga dan diolah dengan baik sesuai kondisi di daerah.Â
9.Tidak menggunakan peralatan yang mengandung CFC: CFC (klorofluorokarbon) dapat merusak lapisan ozon.Â
Maka dari itu jagalah lingkungan agar tetap lestari. Anfaatkan sekecil apapun tanah untuk di tanam tanaman hal tersebut bisa menguntungkan bagi kita dan juga alam sekitar, buanglah sampah pada tempatnya, jangan biarkan sampah-sampah berserakan. Dan nantinya akan menyumbat selokan atau aliran airkarna itu bisa menyebabkan banjir dan ketika sudah banjir maka nanti akan menyebabkan penyakit-prnyakit menular seperti demam berdarah, penyakit kulit dll, maka dari itu lebih baik mencegah dari pada mengobati.Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H