Mohon tunggu...
Noviana Nitami
Noviana Nitami Mohon Tunggu... pelajar/mahasiswa -

Aku menulis maka aku ada | Say No To Plagiarism | Be a writer and teacher :D

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Berprasangka Baik atau Diam?

21 Oktober 2014   22:12 Diperbarui: 17 Juni 2015   20:13 241
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
14138789061145001252

Kepala Sekolah : "Lho, memang tadi saya yang menyuruh siswa ini untuk mengambil spidol di ruangan saya."

Apa yang terjadi selanjutnya? Anda boleh menerka-nerka.

Jadi, betapa hebatnya manusia diberi kelebihan oleh Sang Pencipta, tetaplah diperlukan sikap rendah diri. Dari peristiwa di atas, alangkah lebih baiknya ketika seorang guru mendengar alasan dari siswa terlebih dahulu serta memberikan kesempatan untuk berbicara. Apa pun masalahnya, ketika dikomunikasikan dengan baik, tentu akan lebih baik pula hasilnya. Jangan pula menduga-duga lalu mengeluarkan pendapat berdasarkan opini bukan fakta, karena ketika Anda mengetahui fakta yang sebenarnya, maka bisa dipastikan Anda akan malu pada diri sendiri.

Berprasangka baik, atau diam mungkin menjadi alternatif yang baik ketika Anda belum memiliki bukti yang kuat untuk menyatakan sesuatu.

21 Oktober 2014

Penghujung Senja, Kota Belimbing.

@novianann

(Sumber gambar : www.deluxebattery.com)

14138789061145001252
14138789061145001252

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun