Mohon tunggu...
Noto Susanto
Noto Susanto Mohon Tunggu... Dosen - Menata Kehidupan

Saya Sebagai Dosen, Entrepreneurship, Trainer, Colsultant Security dan Penulis.

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

6 Strategi Pembelajaran Efektif

17 Maret 2021   16:35 Diperbarui: 8 Mei 2021   22:55 336
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik


Oleh: Noto Susanto, SE, MM, CSTMI, CPHCM, CNHRP, CHLP, CPS (Dosen Universitas Pamulang)

Trik belajar efektif membuat dosen dan mahasiswa berinteraksi satu sama lain dengan melakukan komunikasi dua arah. Menjadi harapan dari mahasiswa dan mahasiswi apabila seorang dosen mampu membuat suasana kelas aktif dan kreatif.

Mengelolah dan menguasai kelas, bagian menciptakan ide dan gagasan yang bisa dirasakan oleh setiap individu mahasiswa. Sehingga dari ide dan gagasan tersebut bisa menjadi uraian sebuah materi kelas yang bisa dihubungkan dengan situasi dan kondisi lingkungan kampus.

Pengalaman seorang dosen menjadi keberhasilan pembelajaran efektif walaupun fasilitas atau sarana dan prasarana tidak mendukung, pembelajaran bisa berjalan efektif. Hal yang sederhana saja, masing-masing mahasiswa membuat soal kemudian diskusi bersama atau berbentuk kelompok dengan diskusi, kelompok satu bertanya sedangkan kelompok dua menjawab dan seterusnya.

Selain dalam kelas belajar bisa diluar kelas juga, apalagi situasi pandemi Covid-19 memang belum boleh pembelajar tatap muka. Artinya setiap kampus manapun disarankan dari pemerintah untuk membuat strategi dengan pembelajar jarak jauh atau pembelajaran dengan menggunakan media online.

Selanjutnya dengan pembelajaran jarak jauh, efektivitas memang berbeda dengan pembelajaran tatap muka. Namun hal tersebut bisa dilakukan dengan komunikasi antara dosen dengan mahasiswa, berdiskusi hal apa saja yang menjadi hambatan. Solusi internet atau memang tidak ada sinyal atau hal lainnya, bisa disampaikan dengan tujuan untuk pembelajaran yang efektif dan lebih mudah untuk mengevaluasi kegiatan belajar mengajar tersebut.

Dengan demikian, penulis coba menterjemahkan dan menganalisa berdasarkan pengalaman dan mengabungkan kutipan dari buku " Trik A-Z Menjadi Guru Kreatif dirindui dan dicintai murid, dalam tulisan Didik, S.Pd.i dan Murtafi'atun, A,MD, S.S" dengan uraian sebagai berikut :

1. Pengalaman Penting (Critical Incident) :

Penjelasannya adalah strategi ini untuk memulai kuliah. Melibatkan mahasiswa dan mahasiswi dengan melihat pengalaman dari masing-masing individu mahasiswa tersebut, berikut uraiannya :

Pertama, dosen menyampaikan kepada mahasiswa materi. Kemudian diberikan kesempatan beberapa menit untuk mengingat-ingat pengalaman dari mahasiswa yang tidak terlupakan berkaitan dengan materi yang disampaikan.

Kedua, diskusi dan menanyakan pengalaman apa yang menurut mahasiswa yang tidak terlupakan, kemudian pelajaran dengan mengkaitkan dan menghubungkan pengalaman-pengalaman mahasiswa dengan materi yang disampaikan oleh dosen.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun