Mohon tunggu...
Adhi Nugroho
Adhi Nugroho Mohon Tunggu... Penulis - Blogger | Author | Analyst

Kuli otak yang bertekad jadi penulis dan pengusaha | IG : @nodi_harahap | Twitter : @nodiharahap http://www.nodiharahap.com/

Selanjutnya

Tutup

Ramadan Pilihan

Lima Hal Ini Perlu Diperhatikan Saat Membeli Bingkisan Lebaran

2 April 2024   22:28 Diperbarui: 2 April 2024   22:28 923
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Perhatikan isi dompet saat hendak membeli bingkisan Lebaran. Sumber: Pixabay/stevepb.

Misalnya saja, kamu seorang profesional, ingin memberi parsel Lebaran kepada klien. Yang perlu kamu lakukan adalah mencermati latar belakang klien. Ketika klienmu berasal dari dunia usaha, ya, selaraskan dengan konteksnya.

Isi bingkisan Lebaran perlu diperhatikan. Sumber: Kompas.com/Rima Wahyuningrum.
Isi bingkisan Lebaran perlu diperhatikan. Sumber: Kompas.com/Rima Wahyuningrum.

Barang-barang seperti alat tulis, buku, dan barang elektronik; dilengkapi dengan kartu ucapan, cocok menjadi hampers Lebaran untuk klien dengan latar belakang dunia usaha.

Sebaliknya, jika klienmu adalah seorang ibu rumah tangga atau kepala keluarga, lebih baik kirimkan saja bingkisan kue-kue Lebaran atau perabot rumah tangga. Mereka pasti suka, lantaran bisa dinikmati atau digunakan bersama keluarga tercinta.

 

Kedua: Perhatikan Bujet

Bujet atau isi dompet perlu kami perhatikan saat hendak membeli parsel Lebaran. Bukan apa-apa, kita tidak ingin THR jadi habis tak bersisa lantaran terlalu banyak membeli bingkisan Lebaran.

Jangan lupa, di antara saldo THR, ada bagian yang perlu kamu sisihkan untuk kebutuhan yang lebih mendesak. Misalnya saja membayar zakat, membeli tiket mudik, membayar cicilan, hingga memberi angpau kepada handai taulan.

Perhatikan isi dompet saat hendak membeli bingkisan Lebaran. Sumber: Pixabay/stevepb.
Perhatikan isi dompet saat hendak membeli bingkisan Lebaran. Sumber: Pixabay/stevepb.

Jika bujetmu tipis, carilah parsel Lebaran yang murah. Atau kamu juga bisa memanfaatkan fitur bungkus gratis yang umum diberikan oleh pedagang menjelang Idulfitri. Hitung-hitung menghemat ongkos bungkusannya.

Selain itu, jangan lelah membandingkan harga di antara satu toko dengan toko lainnya. Supaya kamu bisa mendapatkan harga terbaik atas pilihan barang yang kamu inginkan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ramadan Selengkapnya
Lihat Ramadan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun