Mohon tunggu...
Yunita Kristanti Nur Indarsih
Yunita Kristanti Nur Indarsih Mohon Tunggu... Administrasi - Gratias - Best Spesific Interest - People Choice Kompasiana Award 2022

-semua karena anugerah-Nya-

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Kelas Profesi dan Career Expo: Menghadirkan Pengalaman Belajar dalam Layanan Bimbingan Karir

29 Juli 2020   21:46 Diperbarui: 29 Juli 2020   21:40 237
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
foto salah satu stand profesi career expo

Layanan bimbingan karir adalah salah satu layanan dalam Bimbingan Konseling di jenjang sekolah menengah.

Layanan bimbingan karir memiliki fungsi dan peran memberikan bimbingan terkait arah karir siswa.

Memantik potensi dan beberapa keterampilan siswa untuk mengarahkan arah persiapan karir, juga merupakan salah satu tujuan dari layanan ini.

Memberikan pengalaman belajar pada siswa, merupakan teknik pembelajaran yang bisa dilakukan. Pengalaman belajar yang dialami siswa akan memberikan kesan mendalam.

Teknik pembelajaran seperti ini menekankan praktik, dan bukan sekedar konsep. Memberikan pengalaman dan praktik akan membawa pengalaman belajar yang menyenangkan bagi siswa.

Ada dua teknik pembelajaran yang pernah dilakukan di lingkungan sekolah kami, terkait layanan bimbingan karir ini, aktivitas kegiatan itu adalah :

salah satu foto kelas profesi/sumber: dok.pri
salah satu foto kelas profesi/sumber: dok.pri
A. Kelas Profesi

Kelas Profesi berisi pembelajaran yang mengundang beberapa profesi tertentu yang dihadirkan ke sekolah kami.

Siswa akan belajar mengenai seluk beluk dunia profesi secara langsung dari pakarnya.

Saat itu kami akan mengundang profesi Pilot Pesawat Komersil dan Dokter, sayangnya untuk profesi Pilot tidak bisa terealisasi karena kendala teknis.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun