Mohon tunggu...
Khairunisa Maslichul
Khairunisa Maslichul Mohon Tunggu... Dosen - Profesional

Improve the reality, Lower the expectation, Bogor - Jakarta - Tangerang Twitter dan IG @nisamasan Facebook: Khairunisa Maslichul https://nisamasan.wordpress.com

Selanjutnya

Tutup

Film Artikel Utama

Sempat Ditolak, Kini "Lunana: A Yak in the Classroom" Menembus Nominasi Oscar

21 Februari 2022   23:20 Diperbarui: 29 Maret 2022   12:52 1661
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Film ini adalah debut perdana Dorji sang sutradara dan juga para pemerannya, termasuk Pem Zam sebagai anak asli desa Lunana (Ilustrasi: Screendaily)

Persahabatan Ugyen dengan seorang gadis penggembala yak sekaligus penyanyi lagu gembala yaitu Saldon (Kelden Lhamo Gurung) membuktikan kedekatan antara lawan jenis itu tak melulu soal romansa, namun diskusi mereka hingga meliputi topik perubahan iklim saat membahas peluang semakin tipisnya salju di Lunana.

Pastinya tiada gading yang tak retak. Meskipun cerita Lunana yang sederhana itu begitu mengena di kehidupan nyata, di akhir film penonton akan dihadapkan pada ujung cerita yang membuat tanda tanya baru seperti halnya kisah hidup manusia yang seringkali kisahnya begitu tak terduga.

Film Lunana adalah nominasi Oscar yang tak terduga bagi masyarakat Bhutan (Ilustrasi: Filmaffinity)
Film Lunana adalah nominasi Oscar yang tak terduga bagi masyarakat Bhutan (Ilustrasi: Filmaffinity)

Selepas menyaksikan Lunana, saya pun berdoa dan berharap bukan hanya untuk kemenangan pertama Bhutan di ajang Oscar, namun juga film Indonesia kelak dapat segera menyusul sebagai nominasi Oscar. 

Ketika impian itu jadi kenyataan, maka cerita bahagia pun akan dibagikan ke seluruh Indonesia, seperti yang saat ini dirasakan warga Bhutan dengan nominasi perdana Lunana.

Informasi film:

Judul: Lunana: A Yak in the Classroom

Pemeran utama: Sherab Dorji, Ugyen Norbu Lhendup, Kelden Lhamo Gurung, Pem Zam.

Sutradara: Pawo Choyning Dorji.

Tahun produksi: 2019.

Durasi: 109 menit

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun