Mohon tunggu...
Nisa Nursiyah
Nisa Nursiyah Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswi Ilmu Komunikasi

Seseorang yang mempunyai minat di bidang media, menulis, seni, pemeranan, dan travelling. Juga memiliki pekerjaan impian sebagai tim kreatif di salah satu stasiun TV.

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Jurnalisme Online dan Jurnalisme Multimedia, Memangnya Berbeda?

14 September 2022   01:02 Diperbarui: 14 September 2022   01:03 188
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: https://www.freepik.com/


Adanya media baru membuat semua hal yang berbau cetak harus berangsur-angsur mengadaptasikannya kedalam dunia digital, begitu juga mengenai jurnalisme.

Jurnalisme online dan jurnalisme multimedia ini merupakan perkembangan dari media baru. 

Lalu, apakah jurnalisme online dan jurnalisme multimedia memiliki perbedaan?

Lantas apa saja perbedaan itu, yuk mari disimak artikel dibawah ini!

Jurnalisme Online

Jurnalisme online merupakan jurnalisme yang diproduksi secara eksklusif untuk menghadirkan dan mendistribukan melalui World Wide Web (WWW) sebagai elemen grafis internet. Dalam jurnalisme online ini tidak di dorong dengan tujuan multimedia (Widodo, 2020, h. 21).

Jurnalisme online antara lain, jurnalisme siber, e-journalism, atau jurnalisme internet. 

Yang biasanya dapat ditempatkan diantara dua domain, yang pertama itu situs yang berkonsentrasi pada editorial content (bersifat teks atau audio, gambar diam ataupun bergerak) hingga situs yang berbasis publik.

Domain kedua yaitu situs berita yang penggunanya bisa melakukan komentar, memposting, mengunduh file dari situs tersebut tanpa moderasi atau intervensi penyaringan.

Prinsip jurnalisme online menurut Paul Bradshaw terdiri dari ringkas, kemampuan beradaptasi, dapat dipindai dengan mudah, interaktivitas, serta komunitas dan percakapan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun