Mohon tunggu...
Pendidikan

Materi Pelajaran Matematika Kelas 3 SD

25 Oktober 2017   17:51 Diperbarui: 29 Agustus 2020   15:13 149964
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Contoh:

Bab 2   Operasi Hitung Penjumlahan dan Pengurangan

1. Bilangan ribuan tersusun atas ribuan, ratusan, puluhan dan satuan.

Contoh:

3.425 dibaca tiga ribu empat ratus dua puluh lima.

3 menempati  ribuan, nilainya 3.000

4 menempati ratusan, nilainya 400.

2 menempati puluhan, nilainya 20.

5 menempati satuan, nilainya 5

2. Bilangan ribuan dapat dinyatakan dalam penjumlahan bentuk panjang.

Contoh:  3.425 = 3 ribuan + 4 ratusan + 2 puluhan + 5 satuan

Cara mengerjakan penjumlahan dan pengurangan dengan cara bersusun adalah:

  • nilai satuan dengan satuan,
  • puluhan dengan puluhan,
  • ratusan dengan ratusan,
  • ribuan dengan ribuan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun