Jujur itu sangat penting loh sobat!
Sikap jujur tersendiri memiliki peran penting dalam terciptanya perdamaian, kesejahteraan ,ketenangan, serta dapat membangun hubungan sosial yang baik.
Jujur terhadap diri sendiri merupakan suatu tindakan yang dilakukan dengan penuh kesadaran dan keberanian untuk menyadari suatu kelemaran ataupun kekurangan dalam diri.
Bagaimana cara kita membangun sikap jujur? Dengan memahami perasaan anda, maka akan menumbuhkan rasa berani serta percaya diri dalam bertindak ataupun berkata jujur .
Tentunya dengan berprilaku jujur semua energi positif baik dari dalam diri maupun lingkungan akan ikut terbawa dampak positif, berikut manfaat dengan  berprilaku jujur:
1. Meningkatkan harga diri dan rasa bangga terhadap diri sendiri
2. Percaya diri
3. Memungkinkan Anda untuk mencapai tujuan tanpa rasa takutÂ
4. Hubungan sosial yang sehatÂ
5. Meningkatkan rasa aman dan tenang