Mohon tunggu...
NIKMAT RAHMATULLAH
NIKMAT RAHMATULLAH Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Saya hobi menulis artikel edukasi dan pengalaman

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Tarik Benang Numerasi, Media Pemebelajaran Inovatif untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa di SMP Negeri 23 Mataram

28 Desember 2024   20:01 Diperbarui: 28 Desember 2024   20:01 23
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: SMPN 23 Mataram

Kesimpulan dan Manfaat

Sejak media pembelajaran Tarik Benang Numerasi ini diperkenalkan di SMP Negeri 23 Mataram siswa -- siswa memiliki motivasi belajar menjadi lebih baik dari sebelumnya. Media pembelajaran ini juga membuat siswa -- siswa menjadi antuias dan berkompetitif dalam proses pembelajaran. Hasil numerasi di sana juga meningkat dengan adanya media pembelajaran Tarik Benang Numerasi ini.

Kesimpulannya, Tarik Benang Numerasi di SMP Negeri 23 Mataram memiliki dampak dan manfaat yang baik bagi para siswa di sana. Terutama untuk meningkatkan minat dan motivasi siswa belajar matematika. Kami berharap metode pembelajaran ini dapat menjadi inspirasi bagi sekolah -- sekolah di luar sana untuk menjadi pendekatan dengan siswa yang kesulitan untuk belajar matematika.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun