Mohon tunggu...
Nia Komala
Nia Komala Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Fakultas Ekonomi Akuntansi

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Kepemimpinan

17 Juli 2021   14:03 Diperbarui: 17 Juli 2021   14:56 188
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ruang Kelas. Sumber Ilustrasi: PAXELS

Kepemimpinan adalah sarana penting untuk mencapai tujuan. Tercapai atau tidak nya suatu tujuan dari organisasi cukup bergantung pada orang yang memimpin jalannya suatu organisasi tersebut.

Adapula teori teori kepemimpinan yaitu teori karakter, teori perilaku, dan teori kepemimpinan situasional.

1.Teori Karakter

Teori karakter ini lebih ke sifat yang dimiliki seseorang, apabila seseorang itu mempunyai sifat yang dibutuhkan oleh seorang pemimpinin maka seseorang ini dapat menjadi pemimpin. Misalnya seseroang ini tegas, bijaksana, memiliki integritas yang tinggi dalam kehidupan sehari hari nya maka seseorang ini memiliki sifat pemimpin.

2.Teori perilaku

Teori perilaku ini lebih ke perilaku atau tindakan yang dilakukan oleh seorang pemimpin. Keberhasilan pemimpin dapat di tentukan oleh perilakukan dalam melaksanakan fungsi fungsi kepemimpinan dan perilaku ini dapat di dilatih dan dipelajari. Misalnya pemimpin ini mencintai kebersihan dan dia mengajak semua anggota organisasinya untuk melakukan tindakan yang berkaitan dengan kebersihan.

3.Teori kepemimpinan situasional

Dalam teori ini gaya kepemimpinan yang digunakan seorang pemimpin berbeda beda disesuaikan dengan tingkat perkembangan anggota organisasi atau para pengikutnya. Menurut teori ini pemimpin yang berhasil adalah pemimpin yang dapat menyesuaikan gaya kepemimpinan mereka berdasarkan situasi dan kondisi yang ada untuk menyelesaikan suatu pekerjaan.

Setiap orang pasti mempunyai Gaya Kepemimpinan yang berbeda, keberhasilan atau kegagalan seorang pemimpin salah satu nya bisa disebabkan oleh Gaya kepemimpinan nya, karena gaya kepemimpinan seseorang berpengaruh pada kinerja para karyawan.

Adapun jenis jenis gaya kepemimpinan seseorang yaitu:

1.Kepemimpinan Strategis

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun