Seperti yang sebelumnya saya katakan, bahwa tidak adanya jaga jarak di lokasi tersebut, karena keramaian di pasar tersebut menyebabkan orang-orang tidak bisa untuk menjaga jarak satu sama lain. selama masa pandemi ini keramaian di pasar tersebut tidak pernah surut, malahan seperti biasanya saja, ramai.
- Kurangnya menjaga kebersihan di tempat berjualan
Penjual-penjual yang berjualan di lokasi tersebut, masih kurangnya kebersihan ketika mereka berjualan. padahal seharunya mereka selalu menjaga kebersihan. Kebersihan itu sangat penting, ketika saya kesana, di setiap penjual banyak disekitar dagangannya yang tidak bersih, masih banyak kotoran yang seharusnya mereka buang saat itu juga.
Dari yang dapat saya simpulkan bahwa dipasar warakas, aktifitas berjualan masih sangat ramai tidak ada halangan walaupun saat ini lagi masa pandemi tidak menyudutkan orang-orang untuk tidak keluar rumah untuk berdagang maupun membeli kebutuhan mereka. Masih kurangnya kesadaran masyarakat yang berjualan di sana untuk mengikuti protokol yang sudah ditetapkan. Untuk kebersihannya sendiri masih bisa dibilang sangat rendah.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H