6. Mangga
Buah yang mudah ditemukan dan memiliki berbagai varian ini memiliki sekitar 122,3 mg vitamin C. Selain itu, mangga juga kaya akan vitamin A yang berfungsi seperti vitamin C untuk meningkatkan daya tahan tubuh serta menjaga mata tetap sehat.
7. Kelengkeng
Buah manis yang disukai oleh semua orang ini ternyata juga kaya vitamin C. Kelengkeng juga bermanfaat untuk mengatasi insomnia. Meski rasanya enak, Anda disarankan untuk membatasi memakan kelengkeng jika sedang sakit tenggorokan karena rasanya yang terlalu manis.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H