Halo sobat baca! Saya Nela Septiani Samarurok, Mahasiswa dari Sekolah Tinggi Pariwisata Trisakti Jakarta dan saya mahasiswa penerima Beasiswa Bidikmisi. Kali ini saya ingin berbagi Tips menghandle tamu complain.
Selamat mambacaaaa
Ada banyak ragam jenis karakter disetiap orang, ada yang ramah senyum, ada yang cuek, ada juga yang jutek,ada yang sedikit ada masalah langsung marah-marah. Namun dari itu semua ada beberapa tips yang dimana kita dapat mengatasi sika dari setiap personal itu sendiri.
Dihotel tempatnya para tamu untuk menginap, ada yang tujuannya untuk berlibur Bersama keluarga, mungkin hanya sekedar beristirahat, atau mungkin untuk perjalanan bisnis. Dari setiap para tamu tamu yang dating kita juga gak bisa memngenali karakteristik tamu itu yang gmna.
Tidak sedikit masalah yang aa dohotel yang bisa membuat mood nya para tamu rusak sehingga memicu mereka buat marah,banyak mungkin yang dari kita sebagai karyawan terkadang bingung bagaimana car akita menghadapi para tamu apalgi kita yang jarang bertemu langsung dngan tamu,
Nah berikut adalah tips bagaimana cara kita dalam menghandle tamu yang complain
1.Tetap dalam kondisi tenang, dalam hal ini mungkin masih banyak dari kita yang takut dalam menghadapi para tamu yang complain namun hal itu justru menimbulkan penilaian dari tamu bahwa kita tidak professional. Usahakan dalam situasi ini kita harus tetap terlihat tenang agar dapat meyakinkan tamu bahwa kita dapat meyelesaikan masalahnya.
2.Pastikan bahwa tamu menjelaskan secara keseluruhan komplainan dia kepada kita,sehingga kita dapat mengambil Tindakan apa yang tepat dalam menyelesaikan masalah yang terjadi.
3.Jangan pernah menggunakan kata kasar, atau bernada keras dan membentak tamu, karna terkadang ada tamu yang hanya melihat citra hotel dari bagaimana cara karyawan dalam menyelsaikan setiap permasalahan yang ada.
4.Dan yang terakhir minta maaflah kepada tamu sehingga tamu merasa dihargai oleh kita.
Tips ini dpat digunakan oleh setiap kita yang bekerja dimana aja,baik itu tokoh kecil,yang besar, hotel kecil, ataupun hotel yang besar kita selalu menjumpai yang nama nya complain dari tamu, tetap tenang sehingga mendapatkan solusi dari masalah yang terjadi.
Tulisan saya sampai disini dlu ya,maaf jika ada kesalahan dalam penulisan dan terima kasi telah menyempatkan waktu buat membaca, see you.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H