Mohon tunggu...
Ririn Ariyani
Ririn Ariyani Mohon Tunggu... Guru - Guru

Harus tetap semangat

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Pengaruh Gadget terhadap Anak

6 November 2021   15:34 Diperbarui: 6 November 2021   15:40 56
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Gadget adalah barang yang tidak asing bagi kita semua.Hampir semua orang saat ini sudah memiliki gadget.Dari orang tua sampai anak kecilpun sudah mengenal dan memiliki yang namanya gadget.

Para orang tua saat ini sering menggunakan gadget untuk menyenangkan anaknya dikala orang tuanya sedang sibuk.Gadget adalah barang yang penting bagi kita semua.

Tetapi gadget juga bisa menimbulkan efek buruk bagi kita dan anak-anak.

Dalam penggunaan gadget untuk anak di bawah umur kita harus memberi batasan dan pengawasan dalam penggunaanya.Karena gadget selain berguna bagi kita juga bisa menimbulkan pengaruh buruh terhadap kesehatan bagi anak.

Penggunaan gadget dalam waktu yang lama akan menimbulkan ketergantungan anak terhadap gadget.

Dan juga bisa berpengaruh terhadap kesehatan mata anak. Untuk itu kita sebagai orang tua harus bisa mengatur anak kapan waktunya mereka bisa menggunakan gadget. Agar mereka tidak ketergantungan terhadap gadget.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun