Mohon tunggu...
Nuru Mutmainnah Jamil
Nuru Mutmainnah Jamil Mohon Tunggu... Freelancer - Fisioterapis

I am passionate about food and travel writings. I graduated as physical therapist from Hasanuddin University and I am currently in Makassar, South Sulawesi.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Belajar Terkait Manajemen Bencana, Mahasiswa Unhan Lakukan Kunjungan Belajar ke Pusdiklat BNPB Bogor

22 Januari 2022   14:58 Diperbarui: 22 Januari 2022   15:13 525
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Penyerahan Cenderamata antara Pihak Unhan dan BNPB

Mahasiswa MB Unhan berkunjung ke ruang inventaris kendaraan evakuasi
Mahasiswa MB Unhan berkunjung ke ruang inventaris kendaraan evakuasi

Kegiatan kunjungan ini berlangsung sampai pukul 11:00 WIB, yang diakhiri dengan foto bersama seluruh mahasiswa Unhan berserta dosen pendamping dan staff prodi Manajemen Bencana FKN Unhan.

 Foto bersama mahasiswa Unhan beserta dosen dan staff serta pihak BNPB di depan gedung pusdiklat BNPB
 Foto bersama mahasiswa Unhan beserta dosen dan staff serta pihak BNPB di depan gedung pusdiklat BNPB

Ketsana Sengdara, mahasiswa asing prodi magister Manajemen Bencana yang berasal dari Laos menuturkan kesannya selama mengikuti kunjungan belajar ini. Menurutnya, kunjungan belajar ini sangat bermanfaat apalagi mengingat BNPB merupakan badan nasional terkait penanggulangan bencana.

"Saya merasa bangga dengan kesempatan untuk dapat melanjutkan studi di Prodi Manajemen Bencana FKN Unhan bersama teman-teman dari Cohort 12.

"Melalui kegiatan kunjungan belajar ini saya mendapatkan banyak ilmu dan pengetahuan baru terkait kebencanaan di Indonesia yang berbeda dengan negara asal saya. Kunjungan ini beberikan perspektif baru dalam penanggulangan bencana," tutur Ketsana.

Ketsana juga mengampresiasi kunjungan belajar ini, dan berhadap BNPB dapat terus melakukan hal serupa dengan memberikan pengetahuan terkait kebencanaan kepada para akademisi maupun masyarakat umum, dan menjadi pusat diklat penanggulangan bencana tak hanya bagi masyarakat Indonesia, tetapi juga bagi praktisi dari negara tetangga. (*Naw)    

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun