Mohon tunggu...
Naufal WibisonoR
Naufal WibisonoR Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswa semester akhir yang mau ngumpulin tugas

Selanjutnya

Tutup

Analisis

Review Jurnal "Implementasi Digital Marketing Guna Peningkatan Peluang Pasar Produksi Hasil Ternak Puyuh di Desa Galuga"

9 Januari 2025   21:38 Diperbarui: 9 Januari 2025   21:47 116
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Analisis Cerita Pemilih. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/GARRY LOTULUNG

3. Meningkatkan kemampuan membuat akun pribadi/usaha di bidang peternakan

Subjek Penelitian

        Subjek penelitian ini adalah masyarakat Desa Galuga, khususnya para peternak puyuh skala UMKM dan perangkat desa yang terlibat dalam kegiatan pengabdian kepada masyarakat. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman mereka mengenai digital marketing dan strategi pemasaran untuk produk ternak puyuh.

Metode Penelitian

Metode penelitian yang digunakan adalah presentasi, pembuatan buku ajar sebagai buku panduan dengan bahasa yang sederhana, serta tutorial pembuatan akun aplikasi media sosial. Metode pelatihan dilaksanakan melalui kombinasi tutorial dan praktik langsung, dengan pengamatan kerja pembuatan akun media sosial dalam aplikasi digital marketing.

Variabel yang diteliti dalam penelitian ini mencakup:

            (1) Peluang pasar mengenai diversifikasi/diferensiasi produk,

           (2) Pengetahuan mengenai digital marketing untuk meningkatkan kemampuan   penguasaan cara pemasaran digital di       bidang peternakan

           (3) Kemampuan membuat akun pribadi/usaha di bidang peternakan.

Hasil Penelitian

           Hasil penelitian menunjukkan bahwa peserta pelatihan, yaitu peternak puyuh di Desa Galuga, menunjukkan minat terhadap peluang bisnis baru setelah mengikuti pelatihan digital marketing. Meskipun demikian, mereka menghadapi kendala teknis dan keberanian untuk mencoba. Pelatihan ini diharapkan dapat membantu peternak meningkatkan produksi dan penjualan mereka dengan memanfaatkan platform online untuk terhubung dengan pelanggan dan mitra potensial. Saran untuk keberlanjutan program mencakup pendampingan rutin dan peningkatan pemahaman teknologi.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Analisis Selengkapnya
Lihat Analisis Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun