Ikhlas adalah ketika seorang hamba melakukan segalanya karena dan untuk Allah semata.
Sebab hanya Allah yang dapat memberikan kehendak kebaikan pada diri sendiri. Bukan orang lain. Itulah mengapa di antara tanda seorang yang ikhlas ialah,dipuja atau dihina amalnya tetap mempesona.
Seorang yang ikhlas selalu semangat.
Motivasinya menembus dua dimensi, dunia dan akhirat.
Menebar kebaikan, dengan atau tanpa pengakuan.
Baginya sama, kebaikan dibalas kebaikan oleh Allah Ar-Rahman.
Walau sulit melakukannya, bukan berarti tak bisa.
****
Natisa,
Bandung, 6 Sya'ban 1434 H
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H