Mohon tunggu...
Natasha Ayuamanda
Natasha Ayuamanda Mohon Tunggu... Mahasiswa - Ilmu Komunikasi

fashion lifestyle

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Dampak Food Waste terhadap Restaurant Indonesia

27 Februari 2023   22:09 Diperbarui: 27 Februari 2023   23:00 1022
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: istockphoto.com/google chrome

Food waste mulai mengalami peningkatkan khususnya di restoran Indonesia, peningkatkan tersebut membuat dampak yang cukup serius. Isu terkait food waste saat ini menjadi tanggung jawab seluruh lapisan masyarakat, mulai dari individu hingga industri. Dampak sisa makanan yang kita temui dan rasakan, lambat laun akan berkurang dengan upaya kolektif dari masyarakat dengan adanya kesadaran diri untuk membuat perubahan dimulai dari masing-masing individu terlebih dahulu. Tanpa disadari, tradisi dan budaya yang ada di Indonesia telah mengajarkan nilai dalam menjalankan konsumsi sehari - hari dan pendistribusian makanan yang berlebih, dengan ajaran untuk mengingatkan kita seperti berhenti makan sebelum kenyang. Hal itu guna mengurangi bertambahnya food waste terutama untuk restoran-restoran di Indonesia.

Masalah Food waste itu sendiri memang kerap kali terjadi di sekitar kita, dan banyak hampir yang tidak menyadari telah melakukan food waste, dari kebiasaan masyarakat Indonesia tersebut membuat jumlah food waste terus meningkat. 

Penyebab food waste pada restoran yang tanpa kita sadari yaitu disebabkan oleh  porsi makanan yang berlebih, pilihan menu yang terlalu banyak, penyajian makanan yang berlebihan serta tidak sesuai dengan permintaan konsumen. Lalu, perilaku masyarakat yang konsumtif dan tidak bertanggung jawab penjadi masalah utama. 

Hal itu membuat gambaran dari ketimpangan sosial yang nyata, faktanya food waste dapat mempengaruhi segala aspek. Seperti dari segi perekonomian, kerugian ekonomi yang dialami produsen dan toko-toko yang tidak seimbang dengan konsumsi para penduduk. Makanan yang terbbuang dapat mengakibatkan permasalahan yang signifikan terhadap lingkungan, sosial, dan ekonomi (CEC, 2017). 

Tidak hanya membuat pihak restoran rugi, makanan yang terbuang pun dapat diberikan kepada orang yang membutuhkan, hal itu akan mengurangi terjadi nya food waste. Limbah makanan yang telah terbuang oleh restoran-restoran ini dapat memberi makan penduduk di Indonesia  yang sulit untuk mengakses makanan di kehidupan sehari-hari mereka. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun