Untuk mencukupi kebutuhan gizi anak, maka diperlukan kebutuhan gizi yang seimbang. Gizi seimbang artinya makanan dengan beragam nutrisi dalam porsi yang sesuai dengan kebutuhan, tanpa menghilangkan jenis nutrisi tertentu.
4. Melakukan pemantauan tumbuh kembang
Pemantauan tumbuh kembang anak adalah kegiatan yang dilakukan untuk mendeteksi dini penyimpangan pertumbuhan dan perkembangan anak.
5. Memberikan edukasi tentang gizi
Edukasi gizi pada anak penting untuk menjamin tumbuh kembang yang optimal dan mencegah berbagai penyakit.
Itulah cara-cara pencegahan stunting pada anak, semoga dapat bermanfaat.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H