Mohon tunggu...
Nassyaturrohmah
Nassyaturrohmah Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Program Studi Komunikasi Penyiaran Islam Universitas Muhammadiyah Jakarta

Mahasiswa Aktif Komunikasi Penyiaran Islam - Universitas Muhammadiyah Jakarta

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Kewajiban Berdakwah dalam Islam

10 April 2023   14:28 Diperbarui: 16 Mei 2023   18:07 320
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Islam merupakan agama yang monoteisme Abrahamik. Islam merupakan agama yang diimani oleh umat Muslim dan memilki pedoman yaitu Al-Qur'an dan As-sunnah yaitu sebagai tuntunannya. Kita suci dan firman langsung dari Tuhan seperti yang diwahyukan kepada Muhammad SAW. sebagai Nabi terakhir. 

Dalam ajaran Islam diajarkan bahwa setiap muslim diwajibkan untuk berdakwah baik dalam lingkup besar ataupun kecil. Seperti yang sudah dijelaskan dalam firman Allah SWT. 

QS. Ali 'Imran Ayat 104 

وَلۡتَكُنۡ مِّنۡكُمۡ اُمَّةٌ يَّدۡعُوۡنَ اِلَى الۡخَيۡرِ وَيَاۡمُرُوۡنَ بِالۡمَعۡرُوۡفِ وَيَنۡهَوۡنَ عَنِ الۡمُنۡكَرِ‌ؕ وَاُولٰٓٮِٕكَ هُمُ الۡمُفۡلِحُوۡنَ‏

"Dan hendaklah di antara kamu ada segolongan orang yang menyeru kepada kebajikan, menyuruh (berbuat) yang makruf, dan mencegah dari yang mungkar. Dan mereka itulah orang-orang yang beruntung." 

Sudah di jelaskan bahwa setiap manusia terutama seorang muslim hendaklah menyeru kepada kebaikan, terutama dalam berdakwah. 

Nah, dalam dakwah itu sendiri juga terdapat beberapa syarat diantaranya; 

* Mengetahui Al-Quran, hadist, sejarah Rasulullah SAW, dan al-khulafa' ar-rasyidin. 

* Mengetahui kondisi masyarakat yang akan menerima dakwah, baik menyangkut kehidupannya, karakternya, maupun akhlaknya. 

* Mengetahui bahasa masyarakat yang akan menerima dakwah. 

* Mengetahui ragam agama, kepercayaan, dan mazhab yang sedang berkembang. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun