Mohon tunggu...
Nanda Rizatul Ulfa
Nanda Rizatul Ulfa Mohon Tunggu... Penulis - Penulis Lepas

Pencari kerja yang suka menulis.

Selanjutnya

Tutup

Ramadan

Jangan Lakukan 5 Hal Berikut agar Tidak Batal Puasa

12 Maret 2024   15:36 Diperbarui: 12 Maret 2024   15:40 586
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Ibadah puasa adalah Ketika kita menahan lapar dan haus mulai dari terbitnya matahari hingga tenggelamnya Kembali mata hari. Maka dari itu apabila dengan sengaja melakukan makan dan minum meski dengan sembunyi, tetap saja batallah puasa seseorang.

Melakukan Perbuatan Tak Terpuji

Tak hanya menahan lapar dan minum saja, selama berpuasa kita sebaiknya menahan diri dari perbuatan-perbuatan yang akan menghilangkan pahala dalam puasa. Akan sangat disayangkan apabila kita telah menahan lapar dan haus seharian, namun kita tak mendapatkan pahala puasa terbut. Hal ini sebagaimana pada hadist Rasulullah SAW berikut ini:

"Artinya: "Lima hal yang bisa membatalkan pahala orang berpuasa: membicarakan orang lain, mengadu domba, berbohong, melihat dengan syahwat, dan perkataan palsu." (H.R. Ad-Dailami)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ramadan Selengkapnya
Lihat Ramadan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun