Tawaran ini setidaknya lebih tinggi dari saat NFT ini berusaha dijual kembali pada April 2022 lalu, yang sempat hanya ditawar dengan harga 4 juta-an rupiah. Justin Bieber merasakan hal yang sama dengan NFT Bored Ape Yacht Club #3001 miliknya.Â
Justin Bieber membeli BAYC #3001 senilai $1,3 juta pada Januari lalu, dan terjual dengan harga rugi yaitu sekitar $69,000 saja. Kejatuhan harga kripto termasuk NFT ini disebut-sebut mengarah kepada crypto winter. Krisis ekonomi, peningkatan inflasi, dan perubahan suku bunga, cukup menekan industri aset kripto dan menyebabkan menurunnya permintaan pasar.
Namun, apakah akhir tahun ini berarti akhir dari perjalanan NFT? Well, let's see...
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H