Nah, coba cek dalam 1 tahun terakhir kapan terakhir kali kamu berinvetasi leher ke atas?
Kesimpulannya adalah jangan percaya dengan cara-cara lama seperti kita harus bekerja paling lama di kantor untuk sukses. Yang kita butuhkan adalah secara konsisten bekerja cerdas, kemudian membenamkan konsistensi tersebut dalam otak dan hati kita agar seluruh panca indra kita melangkah secara pasti menuju masa depan yang lebih cerdas dan lebih terang.
Salam hangat saya
Referensi:
Harvard Business Review, Make Time for the Work That Matters
Harvard Business School, Productivity Means Working Smarter, Not Longer
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H