Mohon tunggu...
Travel Story

Nagoya, Kota Kecil Nan Indah di Jepang

11 November 2015   16:11 Diperbarui: 11 November 2015   16:28 435
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Selain banyak situs budaya dan sejarah di Nagoya, walaupun kota ini terbilang kecil tapi banyak juga lho perusahaan atau kantor-kantor besar di Nagoya. Perusahaan yang berbasis di Nagoya misalnya AirAsia Japan (www.airasia.com/japan) dan Central Japan Railway Company (http://english.jr-central.co.jp/) . Selain itu ada juga Brother Industries. Brother adalah perusahaan perangkat IT yang berasal dari Jepang. Perusahaan ini sudah berdiri sejak tahun 1908. Produk-produk Brother yang banyak bisa ditemui di pasaran adalah printer, printer multifungsi, mesin jahit, mesin fax, printer label, mesin tik, dan berbagai perangkat komputer lainnya. Dan ternyata, perusahaan besar ini ada di Indonesia lho! Brother Industries yang di Indonesia bernama PT. Brother International Sales Indonesia ini didirikan pada bulan Desember 2008. Kalau ingin mengetahui lebih banyak tentang Brother, bisa kunjungi website mereka di www.brother.com atau www.brother.co.id .

Ternyata banyak juga ya yang bisa dibahas mengenai Jepang, sampai salah satu perusahaan besarnya aja ada di Indonesia! Dan sekarang sudah tahu kan bahwa masih banyak kota selain Tokyo dan Osaka untuk dijadikan destinasi wisata di Jepang? Sudah saatnya untuk menambahkan Nagoya ke dalam places-to-visit list kamu sekarang karena kamu pasti nggak bakal menyesal mengunjungi kota ini.

 

cr: www.kampoengjisel.blogspot.com

Referensi : http://kejepangyuk.com/yuk-berkunjung-ke-nagoya/

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun