Nilai sosial terakhir dari ibadah kurban adalah meningkatkan gizi masyarakat. Daging kurban yang disalurkan pasti sangat bermanfaat bagi orang-orang yang kekurangan gizi, setidaknya daging kurban yang dikonsumsi akan membantu masyarakat akan kekurangan gizi.
Namun, agar hewan yang kita kurbankan akan menjadi nilai ibadah, maka niatkan dengan niat yang ikhlas dan tulus bahwa ibadah yang dilakukan semata-mata semuanya hanya karena Allah SWT. Sehingga bukan hanya nilai sosialnya saja yang didapatkan, namun juga nilai ibadahnya pun dapat diperoleh.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H