Mohon tunggu...
Naiyira AmeliaYasmin
Naiyira AmeliaYasmin Mohon Tunggu... Freelancer - Mahasiswa di Universitas Pendidikan Indonesia

love to learn everything

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

KKN UPI 2023 Nawasena: Mengurangi Angka Stunting Bersama Kelurahan Kebon Lega dengan Program Budikdamber

5 Maret 2023   23:30 Diperbarui: 5 Maret 2023   23:37 267
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sebagai mahasiswa yang turut berpatisipasi dalam kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN), Naiyira Amelia Yasmin melaksanakan Kuliah Kerja Nyata (KKN) dengan mencoba menjawab permasalahan yang ada di lapangan sebagai pengimplementasian ilmu yang didapat sebelumnya dimulai dari meriset permasalahan yang ada di lapangan. 

Setelah diadakannya riset terkait permasalahan tersebut, saya dan rekan rekan kelompok KKN NAWASENA UPI melakukan penyuluhan yang ditargetkan kepada ibu-ibu PKK bertempat di Posyandu terdekat. untuk lebih aware dengan permasalahan sekitar. 

Tidak hanya tentang Stunting, kelompok KKN NAWASENA UPI mengangkat materi lain nya juga dari permasalahan yang tidak kalah penting seperti Mental Health dan Parenting (Pola Asuh Anak). Penyuluhan yang diberikan bertema GEMAR (Generasi Masyarakat Revolutif). Masyarakat sangat antusias dengan pelatihan tersebut dan memberikan feedback yang positif.

Dokpri
Dokpri

Dengan adanya penyuluhan dari tim KKN UPI NAWASENA GEMAR (Generasi Masyarakat Revolutif) diharapkan masyarakat memiliki pengetahuan yang meningkat tentang pemahaman pentingnya asupan protein bagi anak-anak, Pola Asuh Anak yang benar, dan seberapa penting kesehatan mental. demikian juga keterampilan mengusahakan budidaya ikan dalam ember (budikdamber) yang merupakan adaptasi sederhana dari metode akuaponik yang sebelumnya tidak pernah tahu, namun mulai terampil menguasai teknologi sederhana ini untuk mengatasi stunting di Kelurahan Kebon Lega.

 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun