Mohon tunggu...
NAILAH MIFTAHUL FATHAMMUBIINA
NAILAH MIFTAHUL FATHAMMUBIINA Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Psikologi, Universitas Brawijaya

Mahasiswa Psikologi, Universitas Brawijaya 2021

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Kenapa Kita Lebih Mudah Mengingat Muka daripada Nama Seseorang?

23 November 2021   15:41 Diperbarui: 23 November 2021   16:10 238
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Seseorang sedang berkenalan dengan berjabat tangan. Gambar 1. Berkenalan (sumber: canva.com)

Hal ini terjadi karena Anda lebih mudah membuat gambaran (mental pictures) dari suatu yang tertangkap pada mata Anda yang berbentuk konkret dan bercitra tinggi (high-imagery) di dalam pikiran daripada sesuatu yang tak ada wujudnya atau hal abstrak yang bercitra rendah (low-imagery). 

Sama halnya seperti kata berikut: bunga, harapan, kucing, kepercayaan, buku, keputusan. Anda mungkin akan lebih mudah mengingat kata bunga, kucing, dan buku karena terdapat gambaran bentuk atau wujudnya.

Itulah penjelasan mengapa kita lebih mudah mengingat muka seseorang daripada namanya. Memori tersebut akan diproses lagi di penyimpanan (storage), dan pengambilan (retrieval) yang kemudian akan masuk ke dalam memori sensoris (sensory memory), memori jangka pendek (short-term memory), ataupun memori jangka (long-term memory) tergantung dari penerapan konsep memori dari individu tersebut. 

Jadi, tidak perlu khawatir akan hal itu, melupakan sesuatu juga masuk ke dalam bagian dari memori dan itu merupakan hal yang wajar. Kita bisa menanyakan namanya lagi untuk bisa mengingatnya kembali ataupun menonton film tersebut 2 kali agar dapat mengingat nama tokoh atau karakter di film itu.

Daftar Pustaka

Muhid, A., Fauziyah, N., Balgies, S., & Mukhoyyaroh, T. (2013). Paket 9 memori. I. Rolis, Psikologi Umum Buku Perkuliahan Program S-1 Program Studi Psikologi Fakultas Dakwah IAIN Sunan Ampel Surabaya. (pp. 144-153). IAIN Sunan Ampel Press.

Spielman, R. M., Jenkins, W. J., & Lovett, M. D. (2020). Psychology 2e. OpenStax. https://openstax.org/books/psychology-2e/pages/1-introduction 

Encyclopedia Britannica. (2021). Memory. In Encyclopedia Britannica. Retrieved November 20, 2021, from https://www.britannica.com/science/memory-psychology

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun