Alfons buan hanya seorang ayah, tetapi juga seorang guru bagi anak-anaknya. Ia, telah mendidik dan membesarkan anak-anaknya dengan disiplin ala "Barat". Alfons juga menanamkan kepada anak-anaknya agar saling membantu dan menolong, tidak hanya sebatas dalam lingkungan keluarga tetapi juga dengan orang lain. Satu hal yang ditekankan adalah, tak boleh menyombongkan diri, terbuka dengan orang lain, dan membuka diri untuk menerima kehadiran orang lain, tanpa membedakan suku, Â ras dan agamanya.
Wafat:Â Weluli, 24 April 2002
Masa Kepemimpinan: Tahun 1960 s.d Tahun 1969
Sumber Tambahan:
- Baktiku Untuk Nusa Tenggara Timur, Seri-1, Tahun 1997, Penerbit: Arnoldus, Ende
- Belu Pemimpin dan Sejarah, Penulis: Hans Itta & Daniel Tifa, Penerbit: CONDIDO art print, Tahun 2006
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H