Mohon tunggu...
Nadya Kamilia Faiqoh
Nadya Kamilia Faiqoh Mohon Tunggu... Mahasiswa - Student

Discuss About Everything

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Nugget Jamur, Terobosan Baru Produk Makanan yang Sehat dan Bernutrisi

23 Mei 2022   19:49 Diperbarui: 23 Mei 2022   19:57 761
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Jamur Tiram Segar/dokpri

Banyak peserta pelatihan suka dengan hasil nugget jamur terebut karena selain rasa & tekstur yang sesuai ekspetasi, nugget jamur tersebut juga memiliki nilai jual yang ekonomis, artinya dengan jumlah bahan yang digunakan dalam proses pembuatan, jumlah hasil yang dibuat juga lebih banyak dari yang diperkirakan. 

"Nugget jamurnya enak rasanya, teksturnya juga pas dan kriuk, dan proses pembuatannya ternyata tidak butuh alat dan bahan yang banyak. Saya ingin berterima kasih kepada adik-adik mahasiwa untuk ide atau inovasi dalam  mengolah jamur, kami merasa sangat dan terbantu karena dengan ide dari adik-adik mahasiswa jamur yang kami tanam bisa memiliki nilai juat yang bertambah." Bu Mudjiati selaku ketua KWT Sri Rjeki.

Foto Bersama Peserta Pelatihan Nugget Jamur (Dokpri)
Foto Bersama Peserta Pelatihan Nugget Jamur (Dokpri)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun