Posisi: Rapper, Vocalist
Pendidikan: Seoul Performing Arts Seoguk High School (Music Department)
Zodiak: Aquarius
Kewarganegaraan: Jepang.
Â
6. Leeseo
Member terakhir IVE yang akan kita kenalkan yaitu si cantik makne IVE Leeseo. Leeseo merupakan member termuda di IVE,ia lahir tahun 2007 dan Leeseo debut saat umur 14 tahun. Â Posisi Leeseo di grup selain sebagai makne adalah sebagai vocalist dan juga rapper.
![leeseo-al-63158ed4f22cdd49cb29f442.jpg](https://assets.kompasiana.com/items/album/2022/09/05/leeseo-al-63158ed4f22cdd49cb29f442.jpg?t=o&v=555)
Nama Asli: Lee Hyunseo
Nama Panggung: Leeseo
Tempat, Tanggal Lahir: Gapyeong-gun, Gyeonggi-do, Korea Selatan, 21 Februari 2007