Mohon tunggu...
Nadia Viani
Nadia Viani Mohon Tunggu... Editor - Read and Write

Penikmat seni, Make-Up dan penyuka literasi.

Selanjutnya

Tutup

Beauty

L'Oreal Paris: Rekomendasi Make-Up Terbaik dari Brand Kenamaan Prancis

10 April 2019   20:30 Diperbarui: 10 April 2019   21:16 82
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bedak  padat yang cocok untuk kulit cenderung berminyak (oily), dengan daya tutup atau coverage dari medium-full coverage. Ketika saya memakai produk ini yang saya rasakan adalah ringan, halus, dan lembut. Jika ingin menutup pori-pori yang cenderung besar anda bisa memakai ini sehabis memakai foundation cair untuk tampilan make-up dengan hasil yang lebih halus. 

Diklaim juga bedak ini dapat tahan hingga 16 jam, tetapi di kulit saya yang oily bedak tersebut hanya bertahan selama 8 jam alhasil saya harus men-touch up nya lagi untuk mendapatkan hasil matte yang maksimal. Tidak menyebabkan alergi dikulit saya yang terbilang sensitif.

L'Oreal Color Riche Mono Eyeshadow

Source: beauty-vanity.com               
            googletag.cmd.push(function() { googletag.display('div-gpt-ad-712092287234656005-411');});
Source: beauty-vanity.com googletag.cmd.push(function() { googletag.display('div-gpt-ad-712092287234656005-411');});

Jika anda penyuka riasan mata natural ataupun bold dalam satu sentuhan saya rasa eyeshadow ini cocok sekali untuk anda. Eyeshadow dengan gel-based formula yang tidak menyebabkan fell-out atau meninggalkan residu yang berjatuhan saat diusapkan ke mata, dengan hasil yang lebih menempel dan warna yang intens. Cocok untuk riasan natural ataupun glamor sekalipun. 

Ada dua jenis eyeshadow yaitu: Matte Finish (Formula yang matte dan tidak mengandung shimmer atau tidak mengkilat), dan Shimmer Finish (Lebih ke hasil akhir yang berkilau dan mengkilat). Untuk warna yang lebih bold dan intens saya sarankan menggunakan kuas eyeshadow yang sedikit basah dan dapat anda usapkan ke eyeshadow tersebut lalu mulalilah merias mata indah anda. 

Dapat anda temukan di dept. store atau drug store terdekat dikota anda. 

L'Oreal Lash Paradise Mascara

Source: beauty allure
Source: beauty allure

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Beauty Selengkapnya
Lihat Beauty Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun