Mohon tunggu...
Nadia Octavia Chandra
Nadia Octavia Chandra Mohon Tunggu... Mahasiswa - Sarjana Pendidikan Bahasa Indonesia

Welcome~ Seorang ISFJ yang suka menulis, menonton film, dan memasak. Untuk mengenal lebih jauh, silakan difollow ya... Enjoy my article 😊

Selanjutnya

Tutup

Foodie

Ingin Memuaskan Lidah? Yuk, Beli Jajan di Pasar Kodam Brawijaya Surabaya! Tempat ini Viral, lho

20 Maret 2024   11:00 Diperbarui: 20 Maret 2024   11:07 486
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: Instagram @es_susu_jelly_rk

Surabaya merupakan kota yang cocok untuk berburu kuliner. Salah satu tempat yang viral adalah Pasar Kodam Brawijaya.

Pasar ini berada di Jl. Brawijaya, Sawunggaling, Kec. Wonokromo, Surabaya. Pasar ini hanya buka pada malam hari, yaitu pukul 18.00-22.00 WIB.

Di pasar tersebut, terdapat berbagai rekomendasi makanan yang bisa dibeli oleh pengunjung. Sebagian dari mereka akan membeli jajan untuk ngemil di malam hari.

Harganya pun cukup terjangkau dan rasanya enak. Hal ini cocok dikunjungi secara ramai-ramai ketika bosan di rumah.

Dilansir melalui akun TikTok @viviannbabyy, berikut rekomendasi jajan yang enak di Pasar Kodam Brawijaya Surabaya.

1. Taco Bap

Sumber: Pexels Roman Odintsov
Sumber: Pexels Roman Odintsov
Taco bap merupakan makanan dengan lipatan tortilla yang terdiri dari berbagai macam isian. Makanan ini menjadi khas Meksiko.

Terdapat berbagai varian di makanan ini, seperti spicy bulgogi, wagyu saikoro beef, beef steak, dan sebagainya. Harganya mulai dari Rp15.000.

Di taco bap, lipatannya tidak hanya menggunakan tortilla, tapi juga dengan nori. Isinya lumayan banyak sehingga mengenyangkan perut.

2. Okonomiyaki

Sumber: Instagram @jsd.takoyakipakis
Sumber: Instagram @jsd.takoyakipakis
Okonomiyaki merupakan makanan khas Jepang dengan bahan dasar tepung terigu. Makanan ini termasuk makanan ringan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun