Mohon tunggu...
Nadia S
Nadia S Mohon Tunggu... Mahasiswa - zone

Miracle

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Pentingnya Pengetahuan Mengenai Ketahanan Nasional dan Kedaulatan Bangsa

8 Juli 2022   10:18 Diperbarui: 8 Juli 2022   10:23 240
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

seperti sumber daya alam baik didarat, dilaut, maupun diudara, demi kemakmuran dan kesejahteraan rakyat tanpa adanya campur tangan dari negara lain berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

2. Kedaulatan keluar

Yang berarti negara mempunyai kekuasaan untuk berhubungan dan bekerja sama dengan bangsa dan negara lain tanpa terikat oleh kekuasaan lainnya. 

Kedaulatan keluar dilaksanakan sesuai dengan peraturan yang berlaku. 

Contohnya seperti mengadakan perjanjian dengan negara lain, menyatakan perang atau perdamaian, ikut serta dalam organisasi internasional, mengunjungi negara lain sebagai rasa persaudaraan, dan sebagainya.

Maka dari itu Indonesia harus mampu menjaga dan mempertahankan kesatuan dan persatuan bangsa serta kedaulatan Negara dan pemerintahan dari gangguan-gangguan atau ancaman-ancaman yang mungkin akan datang. 

Negara Indonesia harus mampu menjaga bahkan memperkuat ketahanan nasional dalam kehidupan Negara dan bangsa Indonesia. 

Tercapainya ketahanan nasional dan kedaulatan bangsa negara Indonesia ini dapat terwujud apabila seluruh komponen warga negara Indonesia ikut serta dalam upaya untuk menjaga ketahanan negara baik dalam berbagai bidang politik, ekonomi, sosial budaya, hukum, keamanan, serta pertahanan. 

Kerja sama antara pemerintah dan rakyat dalam membentuk ketahanan nasional akan semakin baik dalam memperkuat ketahanan Negara Indonesia yang unggul. 

Peran ini juga harus dipegang oleh mahasiswa karena mahasiswa sebagai generasi muda diharapkan dapat meneruskan cita-cita leluhur bangsa untuk mempertahankan ketahanan nasional dn kedaulatan bangsa. 

Oleh karena itu, kita sebagai mahasiswa dan sekaligus menjadi generasi muda penerus bangsa harus mempunyai bekal yang kuat demi mempertahankan persatuan dan kesatuan bangsa demi kesejahteraan bersama menuju Indonesia maju dan makmur. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun