2.Penyediaan Air: Menjamin pasokan air bersih sepanjang tahun dengan menyimpan dan menyaring air.
3.Habitat: Menyediakan tempat tinggal bagi berbagai spesies flora dan fauna, termasuk spesies yang langka atau terancam punah.
4.Sumber Makanan: Mendukung kegiatan pertanian, perikanan, dan penggembalaan yang penting bagi kehidupan manusia.
5.Perlindungan Kualitas Air: Menyaring polutan dari air dan menjaga kualitas air tanah.
6.Penyimpanan Karbon: Menyimpan karbon dalam bentuk bahan organik, membantu mengurangi konsentrasi karbon di atmosfer dan mitigasi perubahan iklim.
7.Rekreasi dan Pendidikan: Menawarkan ruang untuk kegiatan rekreasi dan pendidikan lingkungan.
Sumber: Apa lahan basah itu? - Wetlands International Indonesia
Apa itu Geotagging?
Geotagging adalah proses menambahkan informasi geografis, seperti koordinat latitude dan longitude, ke data digital seperti foto, video, atau posting media sosial. Ini memungkinkan lokasi tempat data tersebut diambil atau dibuat dapat dilacak dan dipetakan. Misalnya, foto yang diambil dengan smartphone seringkali menyertakan informasi geotagging yang menunjukkan lokasi spesifik tempat foto tersebut diambil. Geotagging digunakan untuk berbagai tujuan, termasuk pelacakan perjalanan, berbagi lokasi, dan analisis data geografis.
Berikut adalah beberapa hal yang di identifikasi dan contohnya:
1.Tanaman Pangan