Baca Juga:Â Intrapreneurship, Langkah Tepat Kembangkan Bisnis
Cara Efektif Melakukan Manajemen Waktu
Memahami teori manajemen waktu tidak cukup untuk mencapai target dan tujuan, oleh sebab itu, diperlukan penerapan manajemen waktu yang tepat, seperti:
Menentukan tujuan yang ingin dicapai
-
Menetapkan skala prioritas
Membuat rencana kegiatanÂ
Menetapkan deadline kegiatan
Disiplin dan fokus menyelesaikan tugas sesuai deadline
Meluangkan waktu untuk istirahat
Konsisten dalam menerapkan manajemen waktu
Menahan diri pada kegiatan yang tidak bermanfaat
Kesimpulan
Manajemen waktu merupakan salah satu cara untuk meningkatkan sebuah bisnis dengan menjadi lebih produktif. Seseorang yang produktif mampu menciptakan sebuah inovasi baru untuk usaha yang dijalankan.Â