Dalam transaksi pasar luar negeri, ada pastinya berhubungan dengan nilai kurs. Apakah perilaku konsumtif dapat menyebabkan penurunan nilai kurs rupiah? Dikutip dari kompas.com pada (06/09/18), bahwa Direktur Invesment Strategy Bahana PT TCW Invesment Management Budi Hikmat menuturkan perilaku konsumtif merupakan perilaku yang menjadi salah satunya depresiasi terhadap nilai mata uang rupiah terhadap dollar AS.Â
Perilaku konsumtif yang dimana tidak terencana dalam membeli suatu hal, memiliki berbagai dampak terhadap perekonomian Indonesia. Oleh karena itu, rakyat Indonesia harus bisa membuka mata mereka terhadap hal ini agar tidak menjadi budaya konsumtif yang dibiasakan.Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H