Hari Sutrisno, yang juga pakar zoologimenambahkan, masih panjangnya daftar satwa dan tanaman yang dilindungi merupakan indikasi masih banyaknya kerusakan di alam, baik terhadap tanaman maupun satwa. Ketika kita sudah menentukan sebuah status perlindungan, itu yang paling penting memang memberikan sosialisasi kepada masyarakat, bahwa semakin panjang daftar yang kita lindungi, artinya sebenarnya kejadian realdi alam kita kan sudah mengalami kerusakan. Jadi ketika kita sudah, oh ini kok masuk perlindungan artinya apa, di alamnya sudah langka, kalau tidak langka berarti memang sangat endemik. Kemudian, kemungkinan sudah kecenderungan populasinya menurun
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H