Mahasiswa UNNES GIAT 3 Desa Sambiroto mengikuti kegiatan posyandu dan pemberian PMT dilakukan sebanyak tiga kali, pertama di dusun Sumberejo pada tanggal 5 November 2022 dengan nama posyandu jambu. Â Pada tanggal 11 November 2022 dilakukan posyandu mangga yang bertempat di balai desa. Dan puncak kegiatan sosialisasi pentingnya pencegahan stunting dilakukan pada tanggal 12 November 2022 Â pada saat posyandu apel yang dilakukan di balai desa. Melalui program Pembuatan mpasi sehat untuk bayi diatas 6 bulan ini diharapkan dapat memberikan manfaat memberikan keseimbangan gizi balita, edukasi masyarakat mengenai kreasi baru menu mpasi, serta setelah program ini berlangsung dapat meningkatkan edukasi masyarakat mengenai upaya pencegahan stunting pada balita.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H