Mohon tunggu...
Nabila GaluhRindarti
Nabila GaluhRindarti Mohon Tunggu... Mahasiswa - Universitas Jember

Haii, saya nabila galuh rindarti hobi nya menulis

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Kemeriahan Menyambut HUT RI ke-78 di Desa Sumberejo bersama KKN Kolaboratif 032

20 Agustus 2023   21:29 Diperbarui: 21 Agustus 2023   00:25 228
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber : Dokumentasi Pribadi, KKN Kolaboratif 032

Peserta juga sangat kreatif dalam membuat properti yang memiliki nilai estetika tinggi seperti Ogoh-Ogoh, Patung Sapi dan Tank Legendaris. Selain dari peserta karnaval, masyarakat banyak yang berjualan disepanjang jalan rute karnaval. Mereka juga melihat dan menyemangati peserta karnaval di sepanjang jalan.

Selain untuk memeriahkan HUT RI Ke-78, kegiatan karnaval atau pawai budaya yang diadakan bertujuan untuk memperkenalkan keanekaragaman budaya nusantara kepada masyarakat khususnya warga desa Sumberejo. Dengan diadakannya acara ini, diharapkan dapat menumbuhkan sikap cinta tanah air, melestarikan kebudayaan, dan saling menghormati antar sesama.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun