Mohon tunggu...
Nabila Rizky Salsabillah
Nabila Rizky Salsabillah Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

membaca

Selanjutnya

Tutup

Entrepreneur

Kegiatan Kewirausahaan dalam Penggunaan Digital Marketing Usaha Maba Kriyuk (Makaroni dan Basreng)

18 Mei 2023   23:47 Diperbarui: 18 Mei 2023   23:53 271
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Digital marketing merupakan sebuah penggunaan teknologi digital serta perangkat yang digunakan untuk kegiatan promosi produk atau jasa dengan menggunakan berbagai media digital dalam kegiatan brandingnya. Salah satu contoh digital marketing antara lain website, e-mail, digital TV, data base, sosial media, dan masih banyak digital-digital marketing yang lainnya.

Pengunaan digital marketing sangat berpengaruh terhadap kegiatan-kegiatan kewirausahaan, salah satunya terdapat di usaha Maba Kriyuk. Maba kriyuk adalah salah satu kegiatan usaha mahasiswa UMY yang menjual produk makanan makaroni dan basreng. Kegiatan usaha ini dilakukan pada saat pemilihan mata kuliah perencanaan bisnis. Sehingga, dalam kegiatan usahanya digital marketing sangat penting untuk usaha Maba Kriyuk dalam memasarkan penjualannya kepada konsumen.

Dalam kegiatan memasarkan melalui digital, usaha ini melakukan digital marketingnya melalui sosial media seperti instagram dan whatsapp. Penggunaan kedua sosial media tersebut membantu usaha tersebut menjadi lebih mudah, efisiensi, dan praktis dalam memasarkannya. Karena dengan menggunakan sosial media tersebut sangat memudahkan interaksi antara para penjual dengan para pembeli.

Dengan terdapat adanya digital marketing diharapkan dapat memudahkan kegiatan usaha tidak hanya Maba Kriyuk akan tetapi para kegiatan usaha yang lainnya juga dapat memasarkan usahannya melalui digital marketing, dan hal itu dapat membuat usaha-usaha menjadi lebih luas dalam pemasarannya serta dapat lebih dikenal oleh para pembeli melalui digital marketing.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Entrepreneur Selengkapnya
Lihat Entrepreneur Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun