Mohon tunggu...
Putri Utaminingtyas
Putri Utaminingtyas Mohon Tunggu... ibu rumah tangga -

I was working woman once. Currently am living outside Indonesia. Love Indonesia more than before. \r\n

Selanjutnya

Tutup

Catatan

Potluck Party

10 September 2012   00:13 Diperbarui: 25 Juni 2015   00:42 4295
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Siang ini saya diundang menghadiri silaturahmi dengan mbak-mbak sesama Indonesia di kota kecil (Syracuse termasuk upstate New York alias New York bagian pedesaan) ini. Temanya adalah potluck party. Apa itu potluck party? Dalam undangan ini biasanya tamu diminta membawa satu hidangan sesuai dengan budget dan waktu persiapan yang disanggupi tamu, apakah itu menu pembuka, utama, atau penutup.

Berhubung saya hanya bisa membuat pempek (itupun seadanya), saya menyanggupi hadir dengan berbekal seporsi besar pempek beserta cuko-nya. dendeng, brownies, lumpia, meatball, es teler dan pempek

Acara makan siang sederhana kali ini diadakan di rumah di tepi danau dengan pemandangan yang indah. Tuan rumah pun sangat ramah dan akomodatif. Beliau menyiapkan semua wadah yang diperlukan, bahkan wadah untuk bekal makanan yang tersisa (yang ternyata sangat banyak).

Ruang tengah tuan rumah sangat mengesankan. Beliau sengaja membawa benda-benda khas dari Indonesia untuk menghiasi rumahnya. Coffee table di ruang tengah terbuat dari kayu jati, buatan Magelang. Hiasan dinding berupa ukiran berbentuk wajah dibawa dari Lombok. Belum lagi penutup sofa, karpet, dan pernak pernik seperti cangkir, piring dan lain lain.

13472357291367693006
13472357291367693006
[caption id="attachment_211387" align="aligncenter" width="560" caption="pemandangan dari rumah sang tuan rumah"]
1347238683901217394
1347238683901217394
[/caption]

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Catatan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun