6.) Prospek Karier
prospek karier sangat menentukan di masa depan.harus dipelajari tentang jurusan perkuliahan tersebut misalkan jurusan A prospek kerjanya setelah lulus kuliah apa? intinya pelajari setiap jurusan tentang prospek pekerjaan di masa depan agar setelah lulus kuliah menikmati pekerjaannya Enjoy dan happy. fakta menunjukan banyak orang yang sudah kuliah tetapi nyatanya pasar kerja tidak sesuai dengan kondisi real di Lapangan akhirnya lulusan sarjana dan diploma mennjadi pengaguran. kenyataannya lulusan Sarjana dan Diploma hanya mengandalkan ijazah untuk melamar pekerjaan. untuk Zaman Sekarang, masuk kerja tidak hanya memakai ijazah tetapi Skill, Teamwrok, Communication Skill, dan Leadership untuk memasuki dunia pekerjaan .
demikian tips saya untuk memilih jurusan kuliah, mudah-mudahan tipsnya bermanfaat bagi kita semua.
salam sejahtera bagi kita semua,
selamat berkarya!
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H