dan hari libur lainnya, jalan raya di depan tempat wisata Situ Cipondoh juga tampak macet panjang karena ramainya pengunjung yang berdatangan disana, kata Pak Morni salah satu tukang parkir yang saya tanya waktu itu.Â
Menurut Pak Morni, dengan dibangunnya wahana baru diharapkan taman wisata air ini segera dikenal oleh masyarakat luas.Â
Apalagi dengan dikenakan harga tiket masuk yang sangat terjangkau, sebesar Rp. 5.000 per orang, akan semakin banyak menarik wisatawan untuk berkunjung. Â
Sampai saat ini masih banyak wisatawan yang mengharapkan proyek perbaikan Situ Cipondoh agar cepat dirampungkan, supaya pengunjung yang datang bisa merasakan semua fasilitas serta wahana yang sudah tersedia.
Penulis : Mutiara
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H