Mohon tunggu...
MUSTIKHATUN KHASANAH
MUSTIKHATUN KHASANAH Mohon Tunggu... Wiraswasta - Berbagi senyuman untuk Dunia

Hidup adalah cerita yang harus kita tulis sendiri setiap langkahnya.

Selanjutnya

Tutup

Seni

Batik Motif Bawang Merah

31 Juli 2023   11:40 Diperbarui: 1 Agustus 2023   07:06 838
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Batik motif bawang merah warna hitam

Batik motif bawang merah warna hijau
Batik motif bawang merah warna hijau

Batik motif bawang merah warna putih
Batik motif bawang merah warna putih

Batik motif bawang merah warna merah
Batik motif bawang merah warna merah

Batik motif bawang merah warna hitam
Batik motif bawang merah warna hitam

Batik sendiri termasuk dalam sebuah karya seni dengan pola-pola tertentu, kalo kita mendengar kata batik pasti yang ada dibayangan kita adalah kota pekalongan. sebenarnya batik itu bukan cuma ada di pekalongan saja tapi di kota-kota lain juga ada seperti batik motif megamendung dari Ceribon, batik motif ceplok dari Yogyakarta Dll.

Pola dasar batik bawang merah
Pola dasar batik bawang merah

Pola batik bawang merah yang sudah disusun
Pola batik bawang merah yang sudah disusun

Termasuk dari Berbes juga ada yaitu motif batik Salem, tapi hari ini seperti yang ada dalam judul artikel kita akan membahas batik motif bawang merah tapi banyak juga orang yang menyebutnya dengan nama batik berambang. batik motif bawang merah sendiri terinspirasi dari bentuk bawang merah, diciptakan oleh Nur Alam Ali salah satu mahasiswa dari Universitas Muhadi Setiabudi. saat sedang melakukan KKN Kuliah Kerja Nyata di Desa Parereja Kecamatan Banjarharjo Kabupaten Brebes.

Makna dari Pola Batik Bawang Merah

  • Motif seperti bawang merah menandakan kalo ini adalah khas dari Brebes
  • Mempunyai akar 5 menandakan rukun Islam
  • Didalam gambar bawang merah ada garis 6 adalah sebagai simbol rukun Iman
  • Daun satu ke atas adalah simbol bawah Allah itu Esa

Para mahasiswa diberitugas dari kampusnya untuk mengangkat pontesi yang ada di daerah tersebut, setelah berada di lokasi untuk KKN ternyata  ada sumber dari warga sekitar kalo Desanya tidak mempunyai ciri khas, karena katanya? dahulu kala di Desa Parereja tidak diakui  oleh  dua pemerintahan yaitu Jawa Barat atau pun Jawa Tengah sehinnga Desa itu menjadi Desa yang tidak di perhatikan secara politik, ekonomi dan budaya oleh mereka, Boleh Percaya boleh tidak dengan cerita ini.

Tapi yang pasti cerita ini menginspirasi salah satu mahasiswa untuk membuat motif batik bawang merah untuk dijadikan ciri khas daerah tersebut, singkat cerita pola batik sudah jadi tapi karena alasan tertentu pola batik bawang merah yang di desain Nur Alam Ali tidak sempat dipublikasikan, 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Seni Selengkapnya
Lihat Seni Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun