Retorika komunikasi verbal bertujuan untuk memberi informasi, memengaruhi atau membujuk, serta menghibur pendengar maupun pembaca.
Berdasarkan media yang digunakan, komunikasi nonverbal dapat di bagi menjadi dua, yaitu:
1. Komunikasi tatap muka
Secara langsung menggunakan gerakan tubuh
2. Komunikasi tatap maya
Komunikasi yang dilakukan secara virtual melalui internet
Dalam retorika komunikasi verbal dan nonverbal sangat dipengaruhi oleh berbagai situasi dan kondisi.
Pertama, kepada siapa kita berbicara
Kedua, apa tujuan kita
Ketiga, dalam situasi apa kita berkomunikasi
Keempat, apa isi yang ingin dibicarakan