Contohnya seperti unggahan blog, akun media sosial, situs atau website, identitas brand dan sebuah produk, jejak online seperti feedback, review dan lain sebagainya.
Di dalam dunia digital marketing, alat bantu tersebut adalah sebuah aset. Aset tersebut sangat berguna bagi kehidupan bisnis di media digital. Oleh karena itu, penting untuk mengurus semua hal tersebut dengan baik.
2. Menyiapkan konten
Cara kedua yang bisa dilakukan adalah menyiapkan konten. Siapkanlah konten dengan semenarik dan sebaik mungkin. Konten yang dibuat harus menarik perhatian dan shareable.
Ada berbagai macam konten yang bisa kamu buat. Mulai dari tulisan, foto, video dan lain sebagainya. Selain itu, tentukanlah tujuan pemasaran dan target pasarnya. Hal itu juga penting dalam pembuatan konten.
3. Mulai menggunggah
Tahap selanjutnya adalah mulai menggunggah. Jika sudah selesai menggunggah, jangan lupa untuk memperhatikan setiap gerak konten yang kamu buat. Selanjutnya lakukanlah evaluasi pada tjap unggahan.
Tentukanlah mana konten yang memberikan feedback. Kemudian fokuslah pada konten tersebut. Bal itu akan baik bagi bisnis kamu.
4. Masuk dan bergabung forum
Tahapan terakhir ini juga tidak kalah penting. Ketika semua poin sebelumnya sudah dilakukan, selanjutnya masuklah dna bergabung pada sebuah forum marketplace public.
Usahakanlh proful bisnis yang kamu buat bagus dan semenarik mungkin. Hal itu akan mempengaruhi citra brand bisnis kamu