Mohon tunggu...
Murni
Murni Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa teknik informatika

Mahasiswa teknik informatika

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Mengenal Jenis Vaksin Covid-19 di Indonesia

2 Juli 2023   14:09 Diperbarui: 2 Juli 2023   14:24 150
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Indonesia Sehat. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

- Pemerintah Indonesia telah menetapkan enam jenis vaksin untuk pelaksanaan vaksinasi covid-19. Keenam jenis vaksin tersebut diproduksi oleh sejumlah produsen.

Ada enam jenis vaksin covid-19 yang akan digunakan di Indonesia yaitu, PT. Bio Farma (Persero),Asta Zeneca,China National Pharmaceutical Group corporation (Sinopharm), Moderna, Pfizer Inc and Biontech, dan Sinovac Biotech Ltd.

 "Vaksin ini kan kita artikan sebagai upaya menimbulkan kekebalan bagi tubuh manusia dengan cara memasukkan anti gen, tentu anti gen itu diharapkan, anti gen itu sendiri tidak menimbulkan penyakit. Karena bisa saja flatformnya kan, anti gen itu berupa mikroorganisme atau dalam hal lain virus yang utuh tapi dilemahkan" ucap Amin Soephandrio selaku Kepala Lembaga Biomolekuler Eijcman Institute.

Pengurus Besar Ikatan Dokter Indonesia menyatakan selain teknik pembuatannya, efektivitas ke-enam jenis vaksin covid-19 yang digunakan di Indonesia sangat bergantung pada kondisi tubuh yang akan divaksinasi.

Sebuah laporan menyatakan,vaksin covid-19 bisa melindungi tubuh dari virus selama kurang lebih 119 hari, atau sekitar tiga bulan.

Meski diproduksi oleh produsen yang berbeda, pada dasarnya ke-enam vaksin ini memiliki cara kerja yang sama. Sebelumnya pada Oktober 2020, Bio Farma telah menetapkan harga vaksin produksi Sinovach Biotech sekitar 200 ribu rupiah, akan tetapi pada pertengahan Desember 2020 Presiden Joko Widodo memutuskan vaksin covid-19 akan diberikan kepada masyarakat secara gratis dengan cara melakukan alur vaksinasi covid-19.

Walaupun covid-19 sudah tidak ada , namun di Indonesia tetap melaksanakan vaksinasi covid-19.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun